Minggu, 06 Juli 2014

Resep: Cara Membuat Bakwan


Para ibu-ibu yang sering memasak di rumah untuk hidangan buka puasa anda bersama dengan keluarga kmi dari tim dapur nanic food akan memberikan suatu resep bakwan yang sangat praktis dan lezat yang cocok untuk anda buat saat menjelang buka puasa dan sahur pasti keluarga anda akan betah dirumah untuk menyantap hidangan yang anda buat sendiri di dapur anda oleh karna itu kami akn membantu para ibu-ibu untuk mengetahui resep bakwan ini bahannya cukup mudah ditemukan baik itu di warung atau toko terdekat yang anda ketahui.

Bahan Membuat Bakwan:
• Kol
• Wortel
• Jagung
• Daun bawang
• Terigu
• Merica
• Bawang merah dan putih
• Tepung beras putih
• Garam/masako
• Minyak goreng

Cara Membuat Bakwan:
• Potong-potong kol,wortel,jagung,daun bawang setelah itu campurkan terigu dantepung beras putih lalu tambahkan merica,bawang merah dan bawang putih yang sudah dihaluskan kemudian aduk sampai rata hingga bumbu tercampur jangan lupa masukkan garram / masako untuk menambah cita rasa asin untuk bakwannya tersebut setelah itu adonan bakwannya siap digoreng dan siap disajikan dalam keadaan panas.

Terimakasih atas perhatian ibu-ibu semoga dapat membuatnnya sendiri di dapur tercinta anda.good luck untuk ibu-ibu pintar salam semangat dari tim dapur Nanic food……………..

Artikel Terkait

Resep: Cara Membuat Bakwan
4/ 5
Oleh